VISI
Mewujudkan Fakultas Hukum Yang Memiliki Integritas dan Keilmuan Untuk Menghasilkan Sumber Daya Unggul dan Professional
MISI
- Menyelenggarakan Pendidikan Akademik Dibidang Hukum Yang Menjadi Wadah Pengembangan Karakter dan Profesionalisme
- Menyelenggarakan Penelitian Hukum Untuk Pengembangan Ilmu Hukum dan Dapat Dijadikan Sebagai Dasar Pertimbangan Dalam Pembuatan dan Penegakan Hukum
- Menyelenggarakan Pengabdian Pada Masyarakat Melalui Pendayagunaan Ilmu Hukum dan Sumber Daya Manusia Dalam Rangka Peningkatan Kesadaran Kukum Masyarakat
TUJUAN
- 1.Menghasilkan Sarjana Hukum Yang Memiliki Potensi, Kemampuan, Kewibawaan dan Kejujuran Serta Profesionalisme
- Menghasilkan Penelitian Yang Bermanfaat Dalam Pertimbangan, Pembuatan dan Penegakan Hukum
- Meningkatkan Kesadaran Hukum Masyarakat
SASARAN
- Sasaran Kualitas Pendidikan
- Peningkatan Kualitas Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
- Peningkatan Kualitas Kemahasiswaan dan Alumni
- Peningkatan Kualitas Tata Kelola dan Peningkatan Kerjasama